Prediksi bola 04 April 2018 kali ini akan ada pertandingan liga Champions yang berlangsung pada hari Selasa. Pertandingan ini akan mempertemukan wakil Italia Juventus melawan wakil liga Spanyol Real Madrid. Laga ini akan berlangsung di Stadion: Stadion Allianz (Turin) pukul 01:45.
Juventus yang saat ini tampil konsisten dalam liga domestik berhasil menyalip sang pemuncak klasemen Napoli saat ini. Pasukan dari pelatih Massimiliano Allegri berhasil merebut tahta peringkat pertama klasemen liga Italy. Napoli harus tersingkir dari peringkat pertama setelah mereka bermain buruk dalam 3 pertandingan terakhir.
Sedangkan yang menjadi tim tamu Real Madrid dalam liga Spanyol, Real Madrid sendiri bertengger di posisi peringkat ke 3. Musim ini Real Madrid tampil sangat buruk di awal permulaan, namun setelah melakukan perbaikan perlahan demi perlahan Madrid mampu bangkit. Madrid sendiri sejatinya adalah juara bertahan dalam perburuan liga Champions.
Tentu saja ini akan menjadi tantangan bagi tim Juventus yang di tangani oleh Massimiliano Allegri saat ini. Mereka tentunya akan memberikan penampilan terbaiknya saat menjamu Real Madrid nanti di laga leg pertama liga Champions yang berlangsung di markas besar Juventus.
Real Madrid tentu dipastikan akan mempersulit langkah Juventus saat bertandang nanti. Mengingat Real Madrid sendiri dalam kompetisi elit Eropa ini mereka sudah menunjukan dirinya memang lawan yang berat. Setelah musim lalu berhasil menjaga kembali tahta kemenangan liga Champions secara beruntun dalam sejarah sepak bola.
*04/Juni’17 Juventus 1 , 4 Real Madrid
*14/Mei’15 Real Madrid 1 , 1 Juventus
*06/Mei’15 Juventus 2 , 1 Real Madrid
*06/Nove’13 Juventus 2 , 2 Real Madrid
*24/Okto’13 Real Madrid 2 , 1 Juventus
*01/Aprl’18 Juventus 3 , 1 AC Milan
*18/Mare’18 Spal 0 , 0 Juventus
*15/Mare’18 Juventus 2 , 0 Atalanta
*11/Mare’18 Juventus 2 , 0 Udinese
*08/Mare’18 Tottenham 1 , 2 Juventus
*17/Mare’18 Stoke City 1 , 2 Everton
*13/Mare’18 Stoke City 1 , 4 Arsenal
*03/Mare’18 Southampton 0 , 0 Stoke City
*24/Febr’18 Leicester City 1 , 1 Stoke City
*10/Febr’18 Stoke City 1 , 1 Brighton
Dengan begini hasil skor prediksi bola 04 April 2018 Juventus vs Real Madrid prediksi uang2000.com adalah 1 – 2. Hasil ini merupakan hasil dari tebakan prediksi yang dibuat langsung oleh admin uang2000.com.
Juventus 1 – 2 Real Madrid